Satya Adhi Wicaksana

Senin, 30 September 2019

UPACARA PERINGATAN HARI KESAKTIAN PANCASILA DI KEJARI WAJO

Kejaksaan Negeri Wajo melaksanakan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada hari selasa 1 oktober 2019, yang pada tahun ini  mengangkat tema "Pancasila Sebagai Dasar Penguatan Karakter Bangsa Menuju Indonesia Maju dan Bahagia".
Pelaksanaan upacara ini ditandai dengan pembacaan Ikrar, membulatkan tekad untuk tetap mempertahankan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila sebagai sumber kekuatan menggalang kebersamaan untuk memperjuangkan, menegakkan kebenaran dan keadilan demi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.                                
Selaku Inspektur upacara Eko Bambang Marsudi,SH, MH Kajari Wajo sedangkan Komandan Upacara A. Saifullah, SH, MH (kasubsi Penyidikan Pidsus).





0 komentar:

Posting Komentar

Kepala Kejaksaan Negeri Wajo

Kepala Kejaksaan Negeri Wajo
Eman Sulaeman, S.H., M.H.

Alamat Kejaksaan Negeri Wajo

Layanan Informasi Publik dan Pengaduan Masyarakat

BBM :
D2D2440F

sms/Whatsapp :
082259528600

Twitter :
@kejari_wajo

Telegram :
082259528600

email:
intelkejarisengkang@gmail.com

Total Pengunjung

Arsip Blog

Diberdayakan oleh Blogger.

Mars Adhyaksa

Kenali Hukum, Jauhi Hukuman

Selamat Datang di Website Kejaksaan Negeri Wajo, Isi situs bersifat informatif bukan merupakan legal opinion dari Kejaksaan Negeri Wajo. Apabila terdapat data elektronik based yang berbeda dengan data resmi paper, maka yang menjadi acuan adalah data resmi paper based.